Wednesday, February 20, 2019

Budidaya Lele Pakan Kohe Sapi & Kemandirian Pangan

Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir, 21 Februari 2019. Kalau ingin melihat banyaknya peternakan sapi di Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir. Itu hanya dapat di temui di Dusun IV Talang Padang Desa Benakat Minyak Kecamatan Talang Ubi. Peternakan-peternakan Sapi yang di miliki hampir sebagian besar masyarakat di Dusun Talang Padang yang ± Berpenduduk 300 Kepala Keluarga, dan sebanyak ± 30 Kepala Keluarga yang melakukan usaha peternakan sapi (sumber : Kelompok Tani “Sido Ngumpul”. Tahun 2018).  Rata-rata jumlah sapi yang di pelihara masing-masing keluarga sebanyak 4 ekor sapi, membuat dusun ini menjadi berbeda dari desa-desa lainnya di...

Sayuran Organik dan Kemandirian Pangan

Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir, 21 Februari 2019.   Dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari baik pangan dan sandang sebagian besar masyarakat memperolehnya dari pendapatan usaha berkebun karet alam, dimana penerimaan dari penjualan karet alam tidak begitu mencukupi untuk memenuhi kebutahan hidup keluarga, yang jumlahnya kisaran rata-rata Rp.300.000 s/d Rp.500.000 /perkeluarga/perminggu. Yang di alami sebagian besar masyarakat tani di Kabupaten PALI. Situasi tersebut belum menunjukan tanda-tanda pada peningkatan harga karet alam.  Dimana pangan dan sandang, terutama sayur-sayuran sampai saat ini hampir secara keseluruhan masih di...

Tuesday, February 19, 2019

Beras Organik & Kemandirian Pangan

Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir, 20 Februari 2019. Bertanam padi adalah salah satu usaha masyarakat Desa Persiapan Simpang Solar, sebagai usaha hanya untuk sekedar memenuhi kebutuhan beras keluarga, sawah-sawah yang ada merupakan sawah tadah hujan, yang di usahakan masyarakat pada lokasi cekungan-cekungan, cekungan tersebut adalah wilayah yang lebih rendah karena wilayah Desa Persiapan Simpang Solar adalah wilayah yang berbukit. Bukit-bukit tersebut di tumbuhi tanaman jenis kayu-kayuan atau tanaman-tanaman hutan lainnya. Karena Desa Persiapan Simpang Solar adalah desa yang berada di sekitar kawasan hutan produksi. Lahan berbukit tersebut...
Page 1 of 912345Next

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | WordPress Themes Review